Sunday, June 28, 2015

Kosakata 26

SEWAL=Sial, nahas.
SEWOT=Jengkel, dongkol.
SIANG=Bagian hari yang terang (yaitu dari matahari terbit sampai terbenam).
SIANIDA=Zat beracun.
SIAPA=Kata untuk menanyakan nama orang.
SIBAR=Kain dsb yang ditambahkan atau dilapiskan di tepi baju dsb.
SIBUK=Banyak yang dikerjakan.
SIDAT=Belut.
SIDIK=Selidik (tentang jari).
SIF=Giliran dalam pabrik dsb, baik masuk pagi, siang maupun malam.
SIFAT=Rupa dan keadaan yang tampak pada suatu benda.
SIFER=Nol.
SIFILIS=Penyakit kelamin yang disebabkan oleh "Treponema pallidum".
SIGAK=Kata seru untuk mengusir anjing.
SIGAP=Tangkas.
SIGER=Perhiasan kepala, terbuat dari logam dengan permata batu-batuan.
SIGMA=Nama huruf ke-18 dalam abjad Yunani.
SIH=Kata penambah atau penegas dalam kalimat tanya.
SIHIR=Perbuatan ajaib yang dilakukan dengan pesona dan kekuatan gaib (guna-guna, mantra, dsb).
SIKAP=Tokoh atau bentuk tubuh.
SIKIK=Tumbuhan yang batangnya keras dan tahan lama, "Dodonaea viscosa".
SIKSA=Penderitaan (kesengsaraan dsb) sebagai hukuman.
SIKSAAN=Hasil menyiksa.
SIKUT=Siku.
SIL=Surat keterangan menyimpan barang di sebuah gudang yang disewakan untuk umum dsb.
SILAKAN=Kata yang biasa digunakan untuk menyuguhi seseorang.
SILAM=Gelap.
SILAP=Salah penglihatan (penglihatan atau perasaannya berlainan dengan keadaan sebenarnya).
SILAT=Olahraga (permainan) yang didasarkan pada ketangkasan menyerang dan membela diri.
SILAU=Berkilau-kilau pandangannya, tidak dapat melihat nyata karena terlampau terang cahayanya.
SILET=Pisau berupa lempengan baja kecil dan tipis, biasanya bermata dua (tanpa pegangan).
SILIR=Sejuk karena ada angin yang bertiup perlahan-lahan.
SILOK=Belum terbuka atau belum awas benar (tentang mata, seperti baru saja bangun tidur).
SILUK=Pohon, batangnya tegak dan bulat, kayunya untuk bahan bangunan, tapi tidak awet.
SILUMAN=Makhluk halus yang sering menampakkan diri sebagai manusia atau binatang.
SIMAUNG=Pohon yang daging buahnya memabukkan.
SIMETRI=Seimbang (tentang bentuk, ukuran, dsb).
SIMFONI=Musik yang ditulis untuk orkes lengkap.
SIMPANG=Sesuatu yang memisah dari yang lurus (induknya).
SIMPANGAN=Jalan yang menyimpang.
SIMPATI=Rasa kasih.
SIMPOSIUM=Pertemuan dengan pembicara yang berpidato tentang topik tertentu.
SIMULATOR=Program yang berfungsi untuk menyimulasikan suatu peralatan.
SINAMBUNG=Berlanjut.
SINAR=Pancaran terang (cahaya).
SINEMATIK=Berkenaan atau berhubungan dengan film (bioskop, gambar hidup).
SINGGAH=Berhenti sebentar di suatu tempat ketika dalam perjalanan.
SINGKAP=Buka.
SINGKAT=Ringkas.
SINIS=Bersifat mengejek atau memandang rendah.
SINKOPE=Hilangnya bunyi atau huruf di tengah kata (misal 'tak' untuk 'tidak').
SINOM=Rambut pendek dan halus yang tumbuh di antara wajah dan rambut kepala.
SINONIM=Bentuk bahasa yang maknanya mirip atau sama dengan bentuk bahasa lain.
SINTING=Sedeng.
SINUS=Rongga.
SIP=Bebas atau terlindung dari bahaya.
SIPIL=Berkenaan dengan penduduk atau rakyat (bukan militer).
SIPIR=Penjaga penjara.
SIPIT=Tidak lebar atau bulat (tentang mata).
SIR=Tersembunyi (dalam ilmu tasawuf).
SIRAMAN=Hasil menyiram.
SIRAP=Kepingan papan tipis-tipis, biasanya dari kayu besi atau kayu ulin, dipakai untuk atap, dinding, dsb.
SIRATAN=Hasil menyirat (merajut) tali jala.
SIREP=Mantra untuk membuat orang tertidur.
SIRIB=Alat untuk menangkap ikan, alasnya terbuat dari jaring, dan tangkainya terbuat dari bambu.
SIRIK=Iri hati, dengki.
SIRIP=Kepak pada dada dan ekor ikan sebagai alat berenang.
SIRKE=Lembah yang agak curam berbentuk tempayan di lereng gunung bekas tempat gletser.
SIRKUIT=Putaran.
SIRKULASI=Peredaran.
SIROP=Air gula agak kental, terkadang diberi esens dan diwarnai.
SIROSIS=Pengerasan hati akibat terkena hepatitis kronis.
SISIK=Lapisan kulit yang keras dengan keping-keping (pada ikan, ular, kaki ayam, dsb).
SISWA=Murid.
SISWI=Murid perempuan.
SITAT=Kutipan, nukilan.
SITUASI=Kedudukan (letak sesuatu, tempat, dsb).
SITUS=Tempat yang teridentifikasi/punya alamat.
SKA=Sebuah aliran musik.
SKALA=Garis atau titik tanda yang berderet-deret dsb yang sama jarak antaranya.
SKANDAL=Perbuatan yang menurunkan martabat seseorang.
SKEMA=Bagan.
SKEPTIS=Sikap suka meragukan segala sesuatu.
SKI=Papan panjang pipih, digunakan sebagai alas untuk meluncur di atas salju, air, dsb.
SKRIP=Naskah (film, drama, dsb).
SOBAT=Sahabat (yang karib).
SOBEK=Cabik.
SOBEKAN=Cabikan (kain, kertas, dsb).
SOBOK=Campuran dua macam logam yang sama banyaknya.
SODET=Sendok ceper besar yang terbuat dari seng dsb untuk mengaduk sesuatu yang sedang digoreng.
SOE=Sial.
SOFIS=Orang yang suka menggunakan alasan yang muluk-muluk, tetapi menyesatkan.
SOHAR=Perahu yang dibuat dari papan yang dijalin menjadi satu dengan tali sabut kelapa.
SOHIB=Sahabat.
SOHUN=Vermiseli.
SOKET=Lubang pada suatu bagian alat tempat melekat sesuatu.
SOLAK=Menyukai.
SOLEK=Serba elok (tentang pakaian, hiasan, dsb).
SOLITER=Secara menyendiri atau sepasang-sepasang.
SOLUM=Bagian atas tanah yang sebagian besar telah mengalami pelapukan.
SOMAH=Keluarga, batih (anak, suami, istri, dsb yang serumah).
SOMPRET=Terompet.
SONIK=Berkaitan dengan bunyi.
SOP=Sup.
SORAK=Suara teriak dan pekik (tanda gembira atau senang).
SOREK=Bambu (biasa dibuat tali).
SOROT=Sinar.
SOROTAN=Pancaran sinar (cahaya).
SOSIOLOGI=Pengetahuan atau ilmu tentang sifat, perilaku, dan perkembangan masyarakat.
SOSOK=Bentuk (rupa) tubuh.
SPAGETI=Mi yang menjadi makanan utama orang Italia.
SPANDUK=Kain rentang yang berisi informasi yang perlu diketahui umum.
SPARING=Berlatih (tentang tinju).
SPASI=Jarak (antara huruf cetak atau antara baris tulisan).
SPASIAL=Berkenaan dengan ruang atau tempat.
SPASMUS=Kejang otot.
SPEKULASI=Pendapat atau dugaan yang tidak berdasarkan kenyataan.
SPESIALIS=Orang yang ahli dalam suatu cabang ilmu atau keterampilan.
SPION=Orang yang berusaha mendapatkan keterangan secara rahasia, terutama rahasia militer negara lain.
SPIRITUAL=Berhubungan dengan atau bersifat kejiwaan (rohani, batin).
SPORTIF=Bersifat kesatria, jujur, dsb.
SPUTNIK=Satelit bumi buatan yang pertama kali diluncurkan oleh Uni Soviet.
SRI=(gelar kehormatan bagi raja atau orang besar dsb) yang mulia.
STADION=Lapangan olahraga yang dikelilingi tempat duduk.
STAGNAN=Dalam keadaan terhenti.
STAMINA=Kekuatan dan energi fisik seseorang.
STANDAR=Ukuran tertentu yang dipakai sebagai patokan.
STAPLES=Potongan logam berbentuk 'U' yang digunakan untuk menjepit kertas;.
STARTER=Alat pada mobil dsb untuk memulai menghidupkan mesin.
STASI=Wilayah keuskupan yang akan menjadi paroki.
STASIONER=Ajek (tentang jumlah, nilai, ukuran, posisi, dsb).
STATISTIK=Catatan angka-angka (bilangan).
STATUTA=Anggaran dasar suatu organisasi (misal perguruan tinggi).
STEREOTIP=Berbentuk tetap.
STEROID=Senyawa organik dengan struktur daur, khas yang satu dengan lainnya berbeda dengan rantai sampingnya.
STIMULASI=Rangsangan.
STOPLES=Tabung kaca atau plastik yang bertutup, biasanya dipakai untuk menyimpan kue.
STRATEGIS=Berhubungan, bertalian, berdasar strategi.
STRES=Gangguan atau kekacauan mental dan emosional yang disebabkan oleh faktor luar.
STRIKER=Pemain bagian depan atau ujung tembak dalam olahraga (misal sepak bola).
STRIP=Penyakit tumbuhan yang ditandai dengan perubahan warna berbentuk garis panjang-panjang.
STUDI=Penelitian ilmiah.
SUAKA=Tempat mengungsi (berlindung).
SUARANG=Harta milik bersama, hasil pencaharian suami istri selama dalam perkawinan.
SUASA=Logam campuran emas dengan tembaga.
SUASANA=Hawa, udara.
SUATU=Satu (untuk menyatakan benda yang kurang tentu).
SUBAK=Sistem pengairan teratur yang diselenggarakan oleh rakyat di Bali.
SUBAN=Serpih kayu.
SUBJEKTIF=Mengenai atau menurut pandangan (perasaan) sendiri.
SUBMARINE=Tumbuh hidup atau bergerak di bawah permukaan laut.
SUBSIDI=Bantuan uang kepada yayasan, perkumpulan, dsb (biasanya dari pemerintah).
SUBSTANSI=Watak yang sebenarnya dari sesuatu.
SUBUH=Waktu antara terbit fajar dan menjelang terbit matahari.
SUDAH=Telah jadi.
SUDIP=Sendok seperti sudu, bertangkai panjang (untuk menggoreng, dsb).
SUDUK=Tikam.
SUDUT=Penjuru.
SUF=(pakaian dari) bulu domba.
SUGESTI=Pendapat yang dikemukakan (untuk dipertimbangkan).
SUGUHAN=Sesuatu yang dihidangkan.
SUH=Panas badan.
SUJUD=Berlutut serta meletakkan dahi ke lantai (misal pada waktu salat).
SUKAT=Takaran yang isinya empat gantang.
SUKMA=Jiwa; nyawa.
SUKSESI=Penggantian (terutama di lingkungan pimpinan tertinggi negara) karena pewarisan.
SULAH=Sedikit berambut (berbulu), botak.
SULAM=Bordir.
SULAMAN=Hasil menyulam.
SULAP=Pertunjukan berbuat sesuatu yang menakjubkan (seperti sapu tangan diubah menjadi burung).
SULIH=Ganti, wakil.
SULUR=Julai (dari tumbuhan yang menjalar dsb).
SULUT=Sundut.
SUM=Kapal Siam.
SUMAH=Suka menceritakan kelebihan atau kehebatan diri sendiri agar mendapat simpati.
SUMBANG=Sember atau palsu (tentang suara, bunyi).
SUMBANGAN=Pemberian sebagai bantuan.
SUMBU=Benang (kapas dsb) yang berfungsi sebagai jalan peresapan minyak dsb ke bagian yang disulut.
SUMEH=Murah senyum kepada setiap orang.
SUMIR=Ringkas, singkat.
SUMUR=Sumber air buatan, dengan cara menggali tanah.
SUNAN=Sebutan raja untuk keraton Surakarta (di Jawa).
SUNGGUHAN=Yang sebenarnya (bukan palsu, bukan tiruan, dsb).
SUNGKAN=Malas (mengerjakan sesuatu).
SUNGKEM=Sujud (tanda bakti dan hormat).
SUNTI=Umbi-umbian yang dapat dibuat obat atau rempah-rempah, dsb.
SUNYI=Tidak ada bunyi atau suara apa pun.
SUP=Masakan berkuah dari kaldu yang diberi bumbu pala, lada, dsb.
SUPEL=Pandai bergaul.
SUPER=Luar biasa.
SUPERNOVA=Bintang meledak berukuran besar.
SUPERSTAR=(orang) yang unggul (cemerlang dsb) dalam tugasnya (profesinya dsb).
SUPERVISI=Pengawasan utama.
SUPREMASI=Kekuasaan tertinggi (teratas).
SURAH=Bagian atau bab dalam Alquran.
SURAI=Rambut (kepala).
SURAM=Kurang terang (tentang cahaya).
SURAT=Kertas dengan tulisan yang ditujukan kepada seseorang.
SURAU=Tempat (rumah) umat Islam melakukan ibadatnya (mengerjakan salat, mengaji, dsb); langgar.
SURGA=Alam akhirat yang membahagiakan roh manusia yang hendak tinggal di dalamnya.

No comments:

Post a Comment